Penyerahan Naskah Pedoman Perlindungan Wartawan ke Dewan Pers
Jakarta – Dewan Pers, Rabu, 24 Februari 2021, menerima naskah Pedoman Perlindungan Wartawan dari Tempo Institute dan Lembaga Pers Dr. Soetomo. Dewan Pers diwakili oleh Ketua Bidang Pendataan Media yang juga anggota Dewan Pers Ahmad Djauhar, Tempo Institute oleh Direktur Eksekutifnya, Qaris Tajudin, dan LPDS oleh Hendrayana selaku direktur eksekutif lembaga ini. Dalam laporannya Qaris […]
Continue Reading